CARA MEMBUAT DOUBLE KIPROK MOTOR SISTEM PENGISIAN



Double Kiprok (Rectifier)

Thunder 250 memiliki beberapa kelemahan dari pada sistem kelistrikan ini yaitu masalah pada sistem penerangan karena beban Spul yang di alirkan ke Kiprok/Regulator mengalami beban yang banyak, maka membuat kiprok dan Spul pengisian merupakan komponen kelistrikan pengisian baterai yang sering mengalami kerusakan.

Penyimpanan kiprok yang berada dibagian belakang bawah jok Jok sangat berpengaruh pada daya tahan kiprok itu sendiri. Perlakuan panas dari mesin dan kurangnya aliran udara yang mendinginkan kiprok membuat rektifier ini bekerja berat. Tetapi jangan khawatir, hal ini dapat di siasatin dengan menempatkan posisi kiprok di arah yang memiliki aliran udara yg bebas ataupun di simpan di cover belakang.

Melakukan modifikasi double kiprok pada suzuki thunder 250 membaut anda tidak perlu was-was akan masalah diatas, double Kiprok membaut kelistrikan lebih kuat dan stabil arusnya.

Kelebihan Double Kiprok/Regulator
Dapat Menstabilkan arus kelistrikan.
Dapat Membuat beban Spul lebih ringan
Dapat Memperkuat daya arus kelistrikan
sangat Cocok bila yang banyak aksesoris kelistrikan seperti strobo,sirene etc..

Untuk pemasangnya cukup simple tinggal rangkai ke dua Kiprok ini lalu masukan ke jalur yang sudah ada. Akan tetapi perlu hati-hati dalam menyambung kabel tersebut. Kami menyarankan anda untuk menyerahkan pekerjaan ini kepada yang mengenal kelistikan.